Logo

Facility Management

Facility Management

Layanan terpadu dengan dukungan tenaga ahli dan sistem profesional mengelola pemeliharaan, kebersihan, dan keamanan untuk lingkungan kerja yang produktif, aman, dan berstandar tinggi.

35 Sertifikasi Kompetensi

Keunggulan

  • Didukung oleh resource dan SDM internal yang kuat
  • Didukung oleh lebih dari 3.900 karyawan yang kompeten di bidangnya
  • Fleksibel dalam model bisnis dan kerja sama
  • Berpengalaman mengelola kawasan berskala besar
  • Mengintegrasikan Facility Management dan Manpower secara menyeluruh
  • Mengadopsi sistem pengawasan digital dalam setiap layanan